24
01 '18

Hati adalah salah satu organ yang vital dalam tubuh Kita. Racun dan virus menjadi musuh besar bagi organ yang terletak di bawah paru-paru ini. Selain itu, hati juga berperan dalam mencerna lemak, metabolisme, dan proses penting lainnya dalam tubuh. Penting bagi Anda untuk menjaga kesehatan hati. Dikutip dari laman step to health, ada 4 campuran…