05
12 '17
Ternyata Sup Ayam Hangat bisa Atasi Flu Dilansir dari Daily Mail, sup ayam dapat meredakan gejalan infeksi saluran pernapasan bagian atas karena mengandung zat anti-inflamasi. Hal ini dikarenakan di dalam sup memiliki aroma rempah dan kuahnya yang hangat dapat menghilangkan sumbatan pada hidung akibat flu. Dr. Stephen Rennard mempelajari tiga batch dari apa yang dia…